Kamis, 24 Juni 2010

Bahtsul Masail 12 (Cara Sholat Qashar)

Cara Sholat Qashar

Tanya:

Bagaimanakah caranya untuk melakukan salat Qashar?

Jawab:

Sholat qashar artinya memendekkan sholat dari empat rakaat menjadi dua rakaat. Sholat yang boleh dipendekkan menjadi dua rakaat Isyak, Dhuhur dan Ashar. Sholat jamak dan qashar boleh dilakukan apabila seseorang itu bermusafir lebih dari dua marhalah.

Tentang jarak dua marhalah itu ulama' berbeda pendapat, ada yang mengatakan 48 batu, ada yang mengatakan 52 batu dan ada pendapat 60 batu. Salah satu pendapat bolehlah kita pegang.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar